Kamis, 05 Desember 2019

Dua Musim Gagal Tanam

600 hektar sawah di wilayah kec.banyusari gagal tanam
 infonews871.blogspot.com.jumat.06 Desember 2019
infonews871-Banyusari- Musim kemarau yang panjang serta tidak maksimalnya pasokan air diwilayah kecamatan

banyusari,menyebabkan hampir 600 hektar sawah di kecamatan itu membuat para petani terpaksa harus teringgal hampir dua musim masa tanam.
Bos Tala Suntara,salah seorang petani sekaligus tokoh masyarakat dusun peundeuy,
Bos Tala Suntara.
Tokoh masyarakat
mengungkapkan"hampir dua musim ini saya sudah tertinggal masa tanam padi,kalo untuk wilayah lain sudah panen lagi,kasihan saya sama para buruh tani yang kerja di saya,apa lagi mereka hanya mengandalkan dari kerja disawah saja,kalo hampir mau dua musim gini kan ..coba pikir derita mereka,kemarin sempat ada beberapa pejabat survei terkait masalah kekeringan ini,tapi sampai saat ini belum ada tindak lanjut terkait tidak lancarnya pasokan air untuk sawah diwilayah kami." Ujar nya.
Ketika ditanya soal kendala pasokan air yang tidak lancar tersebut,bos Tala menambahkan bahwa kendalanya karna tangggul sepanjang kali citapen itu sudah tak mampu mengalirkan debit air" air itu bukan ga ada,air banyak dipintu di desa jatiragas nya,tapi kalo dibuka tanggul kalinya ga kuat dan juga banyak tanggul yang jebol,hingga air itu ga sampai kewilayah kecamatan banyusari."(



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

MKKS & FKKSMKS Kabupaten Karawang Siapkan Pengajuan Pembelajaran Tatap Muka Awal Tahun 2021

Musyawarah forum kerja kepala sekolah swasta Kab.Karawang bahas teknis persiapan sekolah tatap muka dimasa new normal jelang awal tahun 2021...